Berita DaerahBerita Media GlobalRagamTulang Bawang Barat

M. Firsada Buka Kegiatan Peringatan HAN ke – 40 Tahun 2024

Tulang Bawang Barat-(suarapedia.id)- Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba) Drs. M.Firsada, M.Si membuka kegiatan Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) ke – 40 Kabupaten Tubaba Tahun 2024, di Aula Rumah Dinas Bupati. Panaragan, Senin (29/06/2024).

Dalam kesempatan itu M. Firsada menyampaikan bahwa anak-anak adalah aset berharga bagi masa depan. Mereka merupakan generasi penerus yang perlu dilindungi, diberi perlindungan, dan pendidikan yang layak. Namun, kenyataannya masih banyak anak yang menjadi korban kekerasan, pekerja anak, perkawinan anak, dan stunting.

“Hal ini merupakan masalah yang serius yang harus kita selesaikan bersama-sama.
Kekerasan terhadap anak adalah tindakan yang tidak bisa ditoleransi. Setiap anak berhak tumbuh dan berkembang dalam lingkungan yang aman dan penuh kasih sayang. Sebagai orang dewasa dan pemimpin, kita memiliki tanggung jawab untuk melindungi anak-anak dari segala bentuk kekerasan, baik itu fisik, psikologis, maupun seksual,” ujar M. Firsada dalam sambutannya.

Lanjutnya, Pekerja anak adalah masalah yang turut merenggut masa depan anak-anak. Anak-anak seharusnya berada di bangku sekolah, bukan di tempat kerja yang tidak sesuai dengan usia mereka.

“Melalui kebijakan yang bijaksana dan kerja sama lintas sektor, kita harus berusaha untuk memberikan akses pendidikan yang layak bagi semua anak demi mencegah pekerjaan anak.
Perkawinan anak juga merupakan bentuk kekerasan terhadap anak. Anak-anak seharusnya menikmati masa kecil mereka tanpa harus terburu-buru masuk ke dalam institusi pernikahan,” tambahnya.

Selain itu, Stunting juga adalah masalah kesehatan yang serius yang memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak. Gizi yang cukup dan seimbang sangat penting bagi pertumbuhan optimal anak-anak. Kita harus bekerja sama dalam meningkatkan akses anak-anak terhadap gizi yang baik agar mereka dapat tumbuh menjadi generasi yang sehat dan tangguh.

“Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional, saya berharap kita semua untuk bersatu tangan dalam melindungi anak-anak dari segala bentuk ancaman dan memberikan mereka lingkungan yang aman dan mendukung untuk berkembang. Kita perlu memberikan perhatian dan kasih sayang kepada anak-anak, mendengarkan mereka, dan memberikan pendidikan yang berkualitas demi menciptakan masa depan yang lebih baik bagi mereka,” pungkasnya.

Dikesempatan yang sama, Bunda Paud (Pendidikan Anak Usia Dini) Tubaba, Dra. Hanita Farial Firsada, M. Si menjelaskan bahwa Keluarga adalah pendidikan terpenting dan utama dalam tumbuh kembang anak. Sebelum mengharapkan anak tumbuh menjadi pribadi yang bahagia dan ceria, tentunya kedua orang tua harus terlebih dahulu bisa menunjukkan kebahagiaan tersebut dalam keluarga.

“Mari kita sebagai orang tua, agar dapat meluangkan waktu untuk bermain serta memberikan pendidikan, terutama agama dan moral, sehingga anak dapat tumbuh dengan di landaskan pondasi agama yang kokoh, sehingga mereka memahami arti hidup sehat, kebahagiaan sederhana dan kebiasaan-kebiasaan hidup yang baik. Dan Kepada anak-anakku Ibu berpesan belajarlah yang giat gapai cita citamu setinggi mungkin jadilah orang yang bermanfaat apapun itu profesi yang kalian pilih, hormati orang tuamu dan taat lah pada Tuhanmu, sayangi sesamamu,” katanya.

Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Jajaran Forkopimda, Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra, dan beberapa Kepala OPD di Lingkup Pemerintah Kabupaten Tubaba.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
perihoki perihoki perihoki perihokislot bocoran rtp mahjong ways emas mahjong ways 2 pasti menang pola mahjong wins terpercaya rtp gates of olympus x500 rtp tertinggi mahjong scatter hitam bocoran mahjong ways pasti menang daftar akun mahjong wins 3 link resmi mahjong ways anti boncos mahjong ways pasti maxwin maxwin gates of olympus modal kecil akun vip starlight princess bocoran maxwin mahjong ways 3 bocoran pasti mahjong wins 2 gates of olympus server luar kesempatan emas mahjong ways bocoran rtp mahjong ways tertinggi gates of olympus bocor jackpot mahjong ways 2 terbaru mahjong ways hitam server thailand rahasia maxwin gates of olympus pola kemenangan starlight princess pola naga emas mahjong rtp tertinggi mahjong wins tips bom sweet bonanza terbaru trik maxwin starlight princess x1000 kunci maxwin mahjong ways 2 mahjong ways 3 anti rungkad pola mahjong scatter hitam rtp mahjong naga emas trik gampang menang starlight princess rahasia teknik maut tama sang maestro scatter hitam mahjong wins teknik spin tak berujung strategi gila menang besar mahjong ways bocoran lengkap pecahkan scatter gunakan pola sakti malam hari misteri zeus dan rahasia rtp live cara bikin olympus jadi mesin uang petualangan tanpa akhir bersama pgsoft menjelajahi dunia jackpot maxwin menggengam jackpot kemenangan besar pakai trik jepe efektif mahjong wins mengungkap rahasia gacor strategi jitu banjir menang mahjong ways 2 tren baru pragmatic starlight princess bisa mengubah hidup peluang jackpot maxwin main game pgsoft anti rugi gunakan panduan pola jam hoki strategi super jitu strategi terbaru olympus teknik jitu mengubah modal kecil jadi maxwin tanpa ribet rahasia menang terus di mahjong ways rtp pg soft tertinggi starlight princess anti boncos slot strategi hoki mahjong ways 2 trik pola mahjong wins 2 akun mahjong ways pasti menang banjir scatter gates of olympus bocoran rtp gates of olympus pola anti rungkad mahjong ways rtp tertinggi starlight princess bocoran pola mahjong naga hitam link resmi mahjong ways emas mahjong ways server thailand trik maxwin starlight princess trik maxwin starlight princess x1000 akun vip starlight princess terpercaya bocoran game ghacor pg soft bocoran pola maxwin gates of olympus pola pesta maxwin kakek zeus rahasia mahjong ways server thailand rahasia rtp sweet bonanza anti boncos scatter naga hitam mahjong ways taktik jitu scatter mahjong ways trik jackpot besar mahjong wins trik scatter daging gates of olympus perihoki info banjir scatter perihoki sweet bonanza gacor perihoki game olympus gacor main sekali langsung hoki berkali fitur scatter hitam mahjong wins strategi terbaik dan tips terbaru cara pintar bermain mahjong ways teknik jitu mahjong ways sampai cuan jutaan dengan fitur scatter bocor zeus lagi bagi rezeki di olympus rahasia jackpot besar segera main bongkar rahasia olympus x1000 game favorit kakek dermawan bagi harta bocoran trik mahjong ways emas gates of olympus x500 mahjong ways dp receh maxwin pola kemenangan gates of olympus pola khusus mahjong ways freespin starlight princess x1000 maxwin besar starlight princess pasti maxwin mahjong ways pola anti rungkad mahjong ways pola bom sweet bonanza x50 buyspin maxwin gates of olympus cara menang mahjong ways emas mahjong wins anti rungkad menaklukkan mahjong naga emas untuk meraih wd besar pola starlight princess terpercaya