Berita DaerahHukumKabar LampungTNI POLRIWaykanan

AKP Elvis Yani Resmi Menjabat Kasatlantas Polres Way Kanan

Way Kanan (Suarapedia.id) — AKP Elvis Yani resmi menjabat Kepala Satuan Lalulintas (Kasat Lantas) di Polres Way Kanan menggantikan AKP Zainal Abidin yang sebelumnya tersandung masalah perselingkuhan dengan istri perwira polisi.

Pelantikan AKP Elvis Yani atas dasar surat telegram Kapolda Lampung nomor ST/466/VI/Kep/2022 tanggal 23 Juni 2022 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Polda Lampung.

“Bertepatan dengan peringatan Hari Bhayangkara Ke-76 tahun 2022 saya melantik Kasatlantas Polres Way Kanan yang baru yaitu AKP Elvis Yani,” kata Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna, saat upacara pelantikan Kasat Lantas dan sertijab Kapolsek Bumi Agung di halaman apel Parama Satwika. Jum’at (01/07/2022).

AKBP Teddy berpesan kepada AKP Elvis untuk segera beradaptasi dengan lingkungan kerja yang baru. Menjalin komunikasi yang baik antar stakeholder, serta laksanakan tugas kepolisian yang baik di fungsi lalu lintas.

“Terima kasih kepada pejabat yang lama (AKP Zainal Abidin) dengan mencurahkan segenap tenaga, perhatian dan pemikiran, saudara telah bekerja keras dengan semangat dan penuh rasa tanggung jawab,” ujar Kapolres.

Pada kesempatan yang sama, Kapolres Way Kanan juga melakukan serah terima jabatan (sertijab) Kapolsek Bumi Agung dari Iptu Indra Kirana kepada Ipda Untung Pribadi.

Sertijab itu berdasarkan surat telegram Kapolda Lampung nomor ST/421/VI/KEP/2022 tanggal 15 Juni 2022 tentang pemberitahuan dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Polda Lampung.

“Mutasi jabatan di lingkungan Polri merupakan bagian dari pembinaan karier dalam hal pemberdayaan SDM. Selain itu sebagai reward dan punishment yang diberikan oleh pimpinan tertinggi di Polda yaitu Kapolda Lampung,” katanya

Kapolres berpesan kepada Ipda Untung sebagai Kapolsek Bumi Agung untuk melakukan deteksi dini atas potensi gangguan yang akan timbul.

“Penggalangan kepada tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat dan tokoh pemuda guna menciptakan situasi kamtibmas tetap kondusi serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat,” ungkap dia. (MOES)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
perihoki perihoki perihokimahjong gampang menang modal 50k gacor olympus modal receh pasti cuan mahjong pesta jackpot mahjong pgsoft candy burst pragmatic mahjong wins rtp live profit teknik tumble tinggi trik mudah jackpot game kakek zeus game mahjong scatter gates of olympus kakek zeus maxwin mahjong hitam gacor gates of olympus mahjong scatter hitam trik maxwin mahjong starlight prinncess jackpot pg soft mahjong menang lawan zeus mahjong pasti gacor mahjong luar biasa jackpot modal receh situs paling gacor wild west gold lucky neko hoki fortune ox jitu teknik starlight princess pragmatic extra juicy mahjong maxwin cakar76 mahjong scatter emas pola gates olympus pola starlight princess rtp sweet bonanza