Berita DaerahBerita Media GlobalBerita TerkiniMesuji

Ringankan Beban Korban Banjir ROB Di Panggung Rejo, Dinsos Dan BPBD Mesuji Bagikan Berbagai Bantuan

Redaksi Daerah

Mesuji Lampung,(Suarapedia.Id) – Pemerintah Kabupaten Mesuji bergerak cepat menangani musibah tahunan Banjir ROB yang kerap terjadi di wilayah Kecamatan Rawa Jitu Utara, seperti yang terjadi di Desa Panggung Rejo.

Dimana terdapat puluhan rumah serta areal persawahan milik masyarakat yang terendam air dengan ketinggian 50 cm, selama 4 hari terakhir. Selain merendam permukiman dan persawahan, banjir juga sempat menggenangi akses jalan serta fasilitas umum lainnya.

Salah satu langkah cepat Pemkab Mesuji, melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), bersama Dinas Sosial setempat, sesuai instruksi Penjabat (Pj) Bupati Mesuji Drs. Sulpakar.MM., langsung turun memberikan bantuan kepada puluhan warga, Desa Pangung Rejo, Kecamatan Rawa Jitu Utara, Kabupaten Mesuji yang terdampak Banjir akibat luapan air Laut (Rob-red).

Untuk itu, sesuai petunjuk dan arahan Bupati, yang diwakili Kepala BPBD dan Kadis sosial menyerahkan bantuan berupa sembako, peralatan rumah tangga, kasur / matras, pakaian bayi, kepada 25 KK yang terdampak dan parah terkena musibah banjir ROB.

“Sesuai petunjuk dan arahan Pak Bupati, beliau menyampaikan permohonan maaf belum bisa hadir menemui masyarakat yang terkena musibah banjir ROB di Desa Panggung Rejo, kita bersama dinas Sosial sudah menyerahkan bantuan logistik dan kebutuhan warga lainnya kepada masyarakat yang terdampak banjir,” terang Kepala BPBD Mesuji Sunardi kepada wartawan, minggu (19/06)

Menurut Sunardi, bencana air ROB yang terjadi Desa Panggung Rejo, Kecamatan Rawa Jitu Utara tersebut terjadi sejak Kamis (16/06) lalu. Dimana banjir merendam puluhan rumah warga dan yang terparah terdampak banjir ada sebanyak 25 rumah warga, juga ada 90 hektar lahan persawahan milik warga yang baru saja di tanam benih padi ikut terendam banjir. Selain itu, terdapat sejumlah fasilitas umum seperti jalan dan tempat ibadah yang ikut terendam banjir.

“Bahkan ada sedikitnya 6.000 kilogram gabah dipenggilingan padi juga ikut terendam, dan salah satu tempat ibadah seperti mushola juga tak luput dari genangan air banjir Rob. Meski tidak ada korban jiwa, namun kerugian warga akibat musibah banjir ini, ditaksir mencapai puluhan juta rupiah,” terangnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Sosial Prasetyo Yura Basrianto mengatakan, jika pihaknya menindaklanjuti laporan Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Mesuji pasca meninjau banjir di lokasi, langsung berkoordinasi serta mendata jumlah warga yang terdampak banjir untuk di berikan bantuan sesuai perintah Penjabat Bupati Mesuji.

“Ya, kami menindaklanjuti laporan Pak Kalak BPBD serta perintah Pak Bupati untuk segera turun kelapangan memberikan bantuan logistik berupa bahan pangan dan beberapa peralatan rumah tangga, kebutuhan bayi, kasur matras serta karpet untuk meringankan beban para korban banjir. Serta tak lupa kami menyampaikan permohonan maaf pak bupati yang belum sempat hadir ditengah warga karena sedang ada kegiatan di Palembang,”ujarnya.

Mewakili masyarakat, Kepala Desa Panggung Rejo, Ropiah menyampaikan ucapan terimakasih atas respon cepat Pemerintah Kabupaten Mesuji dengan memberikan bantuan kepada warganya yang terdampak banjir ROB.

“Alhamdulillah, kami sangat berterima kasih kepada Pak Bupati dan jajarannya atas perhatianya telah memberikan bantuan kepada warga kami disini yang terdampak banjir. Serta kemarin salam beliau untuk masyarakat sudah saya sampaikan, kami juga memaklumi karena kesibukan beliau belum bisa hadir disini untuk melihat langsung kondisi masyarakat pasca musibah banjir ini, mudah-mudahan dengan bantuan ini bisa sedikit meringankan beban masyarakat.Pungkasnya.(Dmr)

Ucapan Desa Panggung Rejo

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
perihoki perihoki perihoki cakar76 anti boncos gates of olympus mahjong anti rungkad mahjong gampang menang mahjong wins maxwin pragmatic play cakar76 rtp cakar76 akurat scatter kucing emas scatter mahjong ways situs cakar76 maxwin mahjong gampang menang modal 50k gacor olympus modal receh pasti cuan mahjong pesta jackpot mahjong pgsoft candy burst pragmatic mahjong wins rtp live profit teknik tumble tinggi trik mudah jackpot game kakek zeus game mahjong scatter gates of olympus kakek zeus maxwin mahjong hitam gacor gates of olympus mahjong scatter hitam trik maxwin mahjong starlight prinncess jackpot pg soft mahjong menang lawan zeus mahjong pasti gacor mahjong luar biasa jackpot modal receh situs paling gacor wild west gold lucky neko hoki fortune ox jitu teknik starlight princess pragmatic extra juicy