Berita DaerahBerita Media GlobalBerita TerkiniKabar LampungTulang Bawang Barat

HUT IWO ke 12, Arpani Ketua PD IWO Tubaba Salurkan Bantuan Paket Sembako Untuk Warga Kurang Mampu

Tulang Bawang Barat-(suarapedia.id)-Pengurus Daerah (PD) Ikatan wartawan online (IWO) kabupaten Tulang Bawang Barat, provinsi Lampung, sasar puluhan Rumah warga kurang mampu berikan bantuan sosial paket sembako

Arpani ketua PD iWO kabupaten Tubaba mengatakan Bahwa kegiatan bakti sosial tersebut dalam rangka memeriahkan
hari Ulang Tahun (HUT) Ikatan Wartawan Online (IWO) ke 12 yang jatuh pada tanggal 8 Agustus 2024.

“Kegiatan bakti sosial kita fokuskan di tiga titik diantaranya Tiyuh Penumangan, tiyuh Wonokerto dan Tiyuh Pulung Kencana Kecamatan Tulang bawang Tegah, (TBT) Kabupaten Tubaba,” ungkap Arpani pada awak media pada kamis (8/8/2024)

Ketua PD IWO Tubaba Arpani juga mengutarakan Bakti sosial yang disalurkan oleh PD IWO Tubaba tersebut tidak lain sebagai mana menindak lanjuti instruksi Ketua Umum IWO Teuku Yudhistira, M.I.Kom,

“Kami PD IWO di setiap daerah diminta untuk dapat memeriahkan HUT IWO ke 12 Tahun. Dimana dia mengajak seluruh kader/anggota dapat semakin padu dan kompak dalam menghadapi berbagai masalah dalam memajukan organisasi dapat menjadi bukti eksistensi bahwa IWO hingga kini masih solid dan tetap berdiri kokoh, meski berbagai dinamika terus terjadi

Di HUT IWO ke 12 Tahun ini, kita pengurus IWO Tubaba mengelar Bakti Sosial sebagai mana bentuk kepedulian kita kepada masyarakat yang kurang mampu. Bakti sosial Peduli ini tentunya diharapkan dapat meringankan beban masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari -hari,”ungkap Ketua PD IWO Tubaba Arpani usai menyerahkan bantuan .

Menurut Arpani, Bakti sosial tersebut merupakan agenda tahunan yang telah dilaksanakan IWO beberapa waktu lalu,
dimana PD IWO Tubaba sudah melaksanakan bakti sosial sunatan masal bentuk kepedulian IWO terhadap masyarakat sangatlah tinggi.

“Di tahun lalu kita mengelar Bakti Sosial Sunatan massal, kali ini kita mengelar Bakti Sosial pembagian paket sembako pada masyarakat yang tidak mampu. Kegiatan ini tentunya sebagai bentuk kepedulian IWO ditengah – tegah masyarakat, apa yang menjadi hak masyarakat yang kurang mampu,”imbuhnya.

Lebih dalam dikatakan Arpani, IWO Peduli ini tentunya disalurkan kemasyarakat penerima yang benar – benar warga kurang mampu dan merupakan hasil pendataan anggota IWO Tubaba.

“Saya berharap, di HUT IWO ke 12 tahun ini, kedepan seluruh anggota Iwo dapat berbuat dan berbagi kepada masyarakat, serta mendukung program pemerintah dalam menyebar luaskan berita – berita positif tentang program pemerintah,”imbuhnya.

Dipaparkannya, adanya kegiatan positif ini, tentunya diharapkan kedepan IWO bisa memperjuangkan hak – hak masyarakat yang kurang mampu. Serta dapat ikut serta didalam kegiatan pemerintah daerah sehingga setiap program dapat dikenal luas masyarakat.

“Kita harapkan kedepan seluruh anggota PD IWO dapat bergandeng tangan dengan pemerintah serta turut andil ditengah-tengah masyarakat. Ayo mari kita bergandeng tangan bersama – sama membangun Tubaba kedepan,”tukasnya.

Sementara paket sembako yang disalurkan kemasyarakat kurang mampu yakni berupa beras, gula, sarden, minyak, Supermi dan telor. Sedangkan untuk paket sembako yang disalurkan ini merupakan bantuan mitra IWO.

Sementara salah satu warga Wonokerto selaku penerima Bakti sosial Mbah Saad (67) Mengucapkan terimakasih atas kepedulian PD IWO terhadap warga yang kurang mampu seperti dirinya. Adanya bantuan ini tentunya dirinya merasa terbantu dalam meringankan beban ekonomi sehari-hari. Terlebih kondisi saat ini yang tidak stabil.

“Saya pribadi mengucapkan banyak – banyak terima kasih atas bantuan yang disalurkan oleh PD IWO. Semoga IWO kedepan lebih maju dan peduli kepada masyarakat yang kurang mampu seperti saat ini. Karena adanya bantuan ini tentunya sangat membantu kami selaku masyarakat kurang mampu dalam meringankan beban masyarakat ,”singkatnya

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
perihoki perihoki perihoki perihokislot bocoran rtp mahjong ways emas mahjong ways 2 pasti menang pola mahjong wins terpercaya rtp gates of olympus x500 rtp tertinggi mahjong scatter hitam bocoran mahjong ways pasti menang daftar akun mahjong wins 3 link resmi mahjong ways anti boncos mahjong ways pasti maxwin maxwin gates of olympus modal kecil akun vip starlight princess bocoran maxwin mahjong ways 3 bocoran pasti mahjong wins 2 gates of olympus server luar kesempatan emas mahjong ways bocoran rtp mahjong ways tertinggi gates of olympus bocor jackpot mahjong ways 2 terbaru mahjong ways hitam server thailand rahasia maxwin gates of olympus pola kemenangan starlight princess pola naga emas mahjong rtp tertinggi mahjong wins tips bom sweet bonanza terbaru trik maxwin starlight princess x1000 kunci maxwin mahjong ways 2 mahjong ways 3 anti rungkad pola mahjong scatter hitam rtp mahjong naga emas trik gampang menang starlight princess rahasia teknik maut tama sang maestro scatter hitam mahjong wins teknik spin tak berujung strategi gila menang besar mahjong ways bocoran lengkap pecahkan scatter gunakan pola sakti malam hari misteri zeus dan rahasia rtp live cara bikin olympus jadi mesin uang petualangan tanpa akhir bersama pgsoft menjelajahi dunia jackpot maxwin menggengam jackpot kemenangan besar pakai trik jepe efektif mahjong wins mengungkap rahasia gacor strategi jitu banjir menang mahjong ways 2 tren baru pragmatic starlight princess bisa mengubah hidup peluang jackpot maxwin main game pgsoft anti rugi gunakan panduan pola jam hoki strategi super jitu strategi terbaru olympus teknik jitu mengubah modal kecil jadi maxwin tanpa ribet rahasia menang terus di mahjong ways rtp pg soft tertinggi starlight princess anti boncos slot strategi hoki mahjong ways 2 trik pola mahjong wins 2 akun mahjong ways pasti menang banjir scatter gates of olympus bocoran rtp gates of olympus pola anti rungkad mahjong ways rtp tertinggi starlight princess bocoran pola mahjong naga hitam link resmi mahjong ways emas mahjong ways server thailand trik maxwin starlight princess trik maxwin starlight princess x1000 akun vip starlight princess terpercaya bocoran game ghacor pg soft bocoran pola maxwin gates of olympus pola pesta maxwin kakek zeus rahasia mahjong ways server thailand rahasia rtp sweet bonanza anti boncos scatter naga hitam mahjong ways taktik jitu scatter mahjong ways trik jackpot besar mahjong wins trik scatter daging gates of olympus perihoki info banjir scatter perihoki sweet bonanza gacor perihoki game olympus gacor main sekali langsung hoki berkali fitur scatter hitam mahjong wins strategi terbaik dan tips terbaru cara pintar bermain mahjong ways teknik jitu mahjong ways sampai cuan jutaan dengan fitur scatter bocor zeus lagi bagi rezeki di olympus rahasia jackpot besar segera main bongkar rahasia olympus x1000 game favorit kakek dermawan bagi harta bocoran trik mahjong ways emas gates of olympus x500 mahjong ways dp receh maxwin pola kemenangan gates of olympus pola khusus mahjong ways freespin starlight princess x1000 maxwin besar starlight princess pasti maxwin mahjong ways pola anti rungkad mahjong ways pola bom sweet bonanza x50 buyspin maxwin gates of olympus cara menang mahjong ways emas mahjong wins anti rungkad menaklukkan mahjong naga emas untuk meraih wd besar pola starlight princess terpercaya