Berita TerkiniKota Metro

Camat Metro Pusat Yahya Apresiasi Perlombaan Gema Ramadhan 1443 H di Destinasi Wisata Amor

Kota Metro,suarapedia — Pemerintah Kecamatan Metro Pusat membuka acara Gema Ramadhan 1443 H di Destinasi Wisata Amor, Jalan Langsat, Kelurahan Yosomulyo, Kecamatan Metro Pusat, Kota Metro, Senin (05/04/2022).

Turut dihadiri Camat Metro Pusat Yahya Rahmat, Mantan Wakil Wali Kota Metro Djohan, Ketua Destinasi Wisata Amor, Budi Nugroho, Ketua AWPI Metro Verry Sudarto, Komunitas Sepeda Ontel dan para pengunjung lainnya.

Yahya Rahmat Camat Metro Pusat mengatakan bahwa Pemerintah Kota Metro sangat mengapresiasi atas dibukanya kegiatan perlombaan Gema Ramadhan 1443 H di Destinasi Wisata Amor.

“Kami atas nama Pemerintah Kecamatan Metro Pusat sangat mengapresiasi atas kegiatan ini untuk mengisi bulan ramadhan. Kegiatan di destinasi wisata Amor ini terdapat lomba Islami seperti Tartil Al-Qur’an, Adzan, Kaligrafi, dll,” ucap Camat Metro Pusat kepada wartawan saat buka puasa bersama di Dewi Amor.

Menurutnya Yahya, Kegiatan seperti ini sangat positif sekali. Apalagi ditengah generasi muda anak-anak milenial saat ini banyak sekali yang terpengaruh oleh kemajuan teknologi ke arah yang negatif.

“Tentunya, kegiatan positif seperti ini kami sangat mendukung sekali. Sehingga, hasil dari kegiatan Gema Ramadhan ini dapat meningkatkan kepribadian mereka agar lebih baik lagi,” ungkapnya.

Lanjutnya Yahya, dirinya juga sangat mendukung potensi-potensi wisata yang baru bergeliat di Bumi Sai Wawai ini khususnya di Kecamatan Metro Pusat seperti Wisata Pingled. Dan yang terbaru sedang digalakkan Destinasi Wisata Amor.

“Dewi Amor ini merupakan salah satu Destinasi Wisata yang baru. Dan akan menjadi referensi bagi warga Kota Metro dengan nuansa yang berbeda tentunya. Konsep di Destinasi Wisata Amor ini memiliki semi-semi seperti alam,” Kata Yahya.

Yahya juga berpesan kepada penggerak Destinasi Wisata Amor ini tetap menjaga Eksistensi dan Konsistensi dari warga maupun penggerak.

“Wisata Dewi Amor ini mampu dapat bersaing dengan wisata-wisata yang lainnya. Pemerintah Kecamatan Metro Pusat sangat mendukung gerakan Destinasi Wisata Amor ini. Sehingga dapat membangkitkan perekonomian bagi para pelaku ekonomi kreatif,” tutupnya.

Sementara itu, Ketua Destinasi Wisata Amor, Budi Nugroho mengatakan bahwa, kegiatan hari ini merupakan sebuah permulaan di Destinasi Wisata Amor, Kelurahan Yosomulyo.

“Kegiatan hari ini diawali dengan dibukanya Perlombaan Gema Ramadhan 1443 H seperti Tartil Al-Qur’an, mewarnai kaligrafi, hafalan surat-surat pendek dan lomba Adzan,” ujarnya.

Budi mengatakan, Disamping itu juga tak hanya Perlombaan Gema Ramadhan, akan tetapi terdapat Pasar Senja Takjil Ramadhan di stand Dewi Amor.

“Untuk stand di Pasar Senja Takjil ini di Destinasi Wisata Amor terdapat seperti makanan kolak, empek-empek, makanan tradisional mie bawang, Es Degan, Sosis Bakar. Tidak menutup kemungkinan kedepannya akan ada pedagang baju, kue dan lainnya,” tuturnya.

Budi Nugroho tak menyangka kegiatan perlombaan Gema Ramadhan 1443 H disambut antusias sekali oleh peserta pendaftar. Pihaknya, telah memprediksi hanya 90 peserta pendaftaran lomba Gema Ramadhan. Namun, diluar prediksi mencapai 364 peserta pendaftarannya.

“Wahh, ini sangat luar biasa sekali. Kita harus sangat kerja lebih ekstra lagi nih. Kami juga dibantu Dewan Juri. Dan dari bunda-bunda Paud, PKK, Guru Ngaji, Dosen dan Mahasiswa dari IAIM NU Metro Lampung,” pungkasnya. (Irul)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
perihoki perihoki perihoki perihokislot bocoran rtp mahjong ways emas mahjong ways 2 pasti menang pola mahjong wins terpercaya rtp gates of olympus x500 rtp tertinggi mahjong scatter hitam bocoran mahjong ways pasti menang daftar akun mahjong wins 3 link resmi mahjong ways anti boncos mahjong ways pasti maxwin maxwin gates of olympus modal kecil akun vip starlight princess bocoran maxwin mahjong ways 3 bocoran pasti mahjong wins 2 gates of olympus server luar kesempatan emas mahjong ways bocoran rtp mahjong ways tertinggi gates of olympus bocor jackpot mahjong ways 2 terbaru mahjong ways hitam server thailand rahasia maxwin gates of olympus pola kemenangan starlight princess pola naga emas mahjong rtp tertinggi mahjong wins tips bom sweet bonanza terbaru trik maxwin starlight princess x1000 kunci maxwin mahjong ways 2 mahjong ways 3 anti rungkad pola mahjong scatter hitam rtp mahjong naga emas trik gampang menang starlight princess rahasia teknik maut tama sang maestro scatter hitam mahjong wins teknik spin tak berujung strategi gila menang besar mahjong ways bocoran lengkap pecahkan scatter gunakan pola sakti malam hari misteri zeus dan rahasia rtp live cara bikin olympus jadi mesin uang petualangan tanpa akhir bersama pgsoft menjelajahi dunia jackpot maxwin menggengam jackpot kemenangan besar pakai trik jepe efektif mahjong wins mengungkap rahasia gacor strategi jitu banjir menang mahjong ways 2 tren baru pragmatic starlight princess bisa mengubah hidup peluang jackpot maxwin main game pgsoft anti rugi gunakan panduan pola jam hoki strategi super jitu strategi terbaru olympus teknik jitu mengubah modal kecil jadi maxwin tanpa ribet rahasia menang terus di mahjong ways rtp pg soft tertinggi starlight princess anti boncos slot strategi hoki mahjong ways 2 trik pola mahjong wins 2 akun mahjong ways pasti menang banjir scatter gates of olympus bocoran rtp gates of olympus pola anti rungkad mahjong ways rtp tertinggi starlight princess bocoran pola mahjong naga hitam link resmi mahjong ways emas mahjong ways server thailand trik maxwin starlight princess trik maxwin starlight princess x1000 akun vip starlight princess terpercaya bocoran game ghacor pg soft bocoran pola maxwin gates of olympus pola pesta maxwin kakek zeus rahasia mahjong ways server thailand rahasia rtp sweet bonanza anti boncos scatter naga hitam mahjong ways taktik jitu scatter mahjong ways trik jackpot besar mahjong wins trik scatter daging gates of olympus perihoki info banjir scatter perihoki sweet bonanza gacor perihoki game olympus gacor main sekali langsung hoki berkali fitur scatter hitam mahjong wins strategi terbaik dan tips terbaru cara pintar bermain mahjong ways teknik jitu mahjong ways sampai cuan jutaan dengan fitur scatter bocor zeus lagi bagi rezeki di olympus rahasia jackpot besar segera main bongkar rahasia olympus x1000 game favorit kakek dermawan bagi harta bocoran trik mahjong ways emas gates of olympus x500 mahjong ways dp receh maxwin pola kemenangan gates of olympus pola khusus mahjong ways freespin starlight princess x1000 maxwin besar starlight princess pasti maxwin mahjong ways pola anti rungkad mahjong ways pola bom sweet bonanza x50 buyspin maxwin gates of olympus cara menang mahjong ways emas mahjong wins anti rungkad menaklukkan mahjong naga emas untuk meraih wd besar pola starlight princess terpercaya