Berita Daerah

Musrenbang RKPD 2024, Kecamatan Rajabasa Prioritaskan Pembangunan Rest Area

Lampung Selatan – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan kembali menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan.

Mengusung tema “Pemantapan Daya Saing dan Pembangunan Sumber Daya Manusia yang Unggul dengan Semangat Gotong Royong”, Musrenbang kecamatan hari ketiga berlangsung di Kecamatan Rajabasa bertempat di Pantai Banding Resort, Desa Banding, Kamis (2/2/2023).

Pada Musrenbang perencanaan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Lampung Selatan tahun 2024 kali ini, Kecamatan Rajabasa memprioritaskan usulan pembangunan infrastruktur rest area guna mendukung dan menunjang sektor pariwisata di Rajabasa.

“Karena selama ini para wisatawan yang membawa bus besar tidak ada tempat parkir dan putar balik. Oleh karenanya di Kecamatan Rajabasa perlu dibangun rest area termasuk pelebaran jalan,” ujar Camat Rajabasa Sabtudin dalam Musrenbang Kecamatan Rajabasa.

Lebih lanjut Sabtudin menyampaikan, sebagai salah satu kecamatan penyangga sektor pariwisata di Kabupaten Lampung Selatan, rest area yang diusulkan pada Musrenbang RKPD 2024 rencananya akan dibangun di sekitar Desa Sukaraja.

“Terkait pariwisata, ada dua desa yang berpotensi menjadi desa wisata. Yaitu Desa Kunjir dan Desa Sukaraja,” ungkap Camat Rajabasa, Sabtudin.

Sementara itu, Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto menyampaikan, bahwa usulan desa/kelurahan yang akan menjadi kegiatan prioritas pembangunan di wilayah kecamatan harus sesuai dengan sasaran dan prioritas pembangunan daerah.

“Mari kita merumuskan pembangunan sesuai prioritas dan apa yang dibutuhkan masyarakat. Manfaatkan kekayaan alam yang ada di Kecamatan Rajabasa,” ujar Nanang.

Nanang menuturkan, saat ini pemerintah daerah juga sedang menggali potensi yang ada. Baik itu pengembangan pariwisata, pengembangan UMKM, ketahanan pangan dan peningkatan daya saing sumber daya manusia untuk pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat.

Untuk itu, Nanang berharap, semua usulan-usulan yang disampaikan dalam Musrenbang RKPD Tingkat Kecamatan Tahun 2024 dapat terealisasi demi kepentingan masyarakat.

“Mengenai usulan pembangunan yang telah direncanakan, kalau untuk kepentingan rakyat maka harus diutamakan,” kata Nanang. (Hy)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
perihoki perihoki perihoki perihokislot bocoran rtp mahjong ways emas mahjong ways 2 pasti menang pola mahjong wins terpercaya rtp gates of olympus x500 rtp tertinggi mahjong scatter hitam bocoran mahjong ways pasti menang daftar akun mahjong wins 3 link resmi mahjong ways anti boncos mahjong ways pasti maxwin maxwin gates of olympus modal kecil akun vip starlight princess bocoran maxwin mahjong ways 3 bocoran pasti mahjong wins 2 gates of olympus server luar kesempatan emas mahjong ways bocoran rtp mahjong ways tertinggi gates of olympus bocor jackpot mahjong ways 2 terbaru mahjong ways hitam server thailand rahasia maxwin gates of olympus pola kemenangan starlight princess pola naga emas mahjong rtp tertinggi mahjong wins tips bom sweet bonanza terbaru trik maxwin starlight princess x1000 kunci maxwin mahjong ways 2 mahjong ways 3 anti rungkad pola mahjong scatter hitam rtp mahjong naga emas trik gampang menang starlight princess rahasia teknik maut tama sang maestro scatter hitam mahjong wins teknik spin tak berujung strategi gila menang besar mahjong ways bocoran lengkap pecahkan scatter gunakan pola sakti malam hari misteri zeus dan rahasia rtp live cara bikin olympus jadi mesin uang petualangan tanpa akhir bersama pgsoft menjelajahi dunia jackpot maxwin menggengam jackpot kemenangan besar pakai trik jepe efektif mahjong wins mengungkap rahasia gacor strategi jitu banjir menang mahjong ways 2 tren baru pragmatic starlight princess bisa mengubah hidup peluang jackpot maxwin main game pgsoft anti rugi gunakan panduan pola jam hoki strategi super jitu strategi terbaru olympus teknik jitu mengubah modal kecil jadi maxwin tanpa ribet rahasia menang terus di mahjong ways rtp pg soft tertinggi starlight princess anti boncos slot strategi hoki mahjong ways 2 trik pola mahjong wins 2 akun mahjong ways pasti menang banjir scatter gates of olympus bocoran rtp gates of olympus pola anti rungkad mahjong ways rtp tertinggi starlight princess bocoran pola mahjong naga hitam link resmi mahjong ways emas mahjong ways server thailand trik maxwin starlight princess trik maxwin starlight princess x1000 akun vip starlight princess terpercaya bocoran game ghacor pg soft bocoran pola maxwin gates of olympus pola pesta maxwin kakek zeus rahasia mahjong ways server thailand rahasia rtp sweet bonanza anti boncos scatter naga hitam mahjong ways taktik jitu scatter mahjong ways trik jackpot besar mahjong wins trik scatter daging gates of olympus perihoki info banjir scatter perihoki sweet bonanza gacor perihoki game olympus gacor main sekali langsung hoki berkali fitur scatter hitam mahjong wins strategi terbaik dan tips terbaru cara pintar bermain mahjong ways teknik jitu mahjong ways sampai cuan jutaan dengan fitur scatter bocor zeus lagi bagi rezeki di olympus rahasia jackpot besar segera main bongkar rahasia olympus x1000 game favorit kakek dermawan bagi harta bocoran trik mahjong ways emas gates of olympus x500 mahjong ways dp receh maxwin pola kemenangan gates of olympus pola khusus mahjong ways freespin starlight princess x1000 maxwin besar starlight princess pasti maxwin mahjong ways pola anti rungkad mahjong ways pola bom sweet bonanza x50 buyspin maxwin gates of olympus cara menang mahjong ways emas mahjong wins anti rungkad menaklukkan mahjong naga emas untuk meraih wd besar pola starlight princess terpercaya