Berita DaerahKabar LampungTulang Bawang Barat

Jaga independensi,Delapan Anggota SMSI Tubaba Ajukan Cuti

Tulang Bawang Barat-(suarapedia.id)– Untuk menjaga independensi dan marwah organisasi Serikat Media Siber Indonesia (SMSI), yang berada di kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba), ketua SMSI setempat menegaskan bagi pengurus dan anggota organisasinya yang terdaftar sebagai bakal calon legislatif (bacaleg) agar dapat segera mengajukan surat pengunduran diri sementara atau nonaktif sebagai pengurus ataupun anggota.

Hal tersebut disampaikan Mukaddam pada saat memimpin rapat internal pada Senin, 16/10/2023 yang diselenggarakan di kantor SMSI kabupaten Tulang Bawang Barat, yang berada di kelurahan Panaragan Jaya.

“Untuk menjaga marwah dan independen organisasi perusahaan media yang tergabung di SMSI, saya meminta dengan tegas bagi anggota dan pengurus organisasi yang terdaftar sebagai bacaleg agar dapat segera mengajukan surat pengunduran diri ataupun nonaktif secara resmi.

Itu semua bertujuan untuk kemajuan kita bersama, karena wartawan dan perusahan media harus tetap berpegang teguh pada prinsip dan kaidah independensinya sebagai wartawan. Bersifat netral dan tidak memihak pada kepentingan ataupun kelompok politik tertentu,” Pungkasnya.

Ia pun menambahkan meskipun dalam peraturan KPU (perKPU), Bawaslu, dan Dewan Pers belum ada pasal ataupun aturan maupun regulasi yang mengatur tentang hal itu. Namun wartawan yang aktif bekerja dibawah naungan perusahan pers harus bersifat independen. Hal itu juga tertuang pada salah satu kode etik jurnalistik. Itulah yang menjadi dasarnya harus netral.

Selain menerima pengajuan cuti secara resmi salah satu anggotanya yang terdaftar sebagai bacaleg, yaitu Muhammad Rozi merupakan bacaleg dari partai Golkar nomor urut 2 daerah pemilihan (dapil) 2 yang meliputi kecamatan Tumijajar dan Tulang Bawang Udik.

Rapat tersebut juga membahas tentang pemilihan plt sekretaris SMSI Tubaba, dan penyusunan program singkat organisasi yang saat ini dipimpinnya. Dikarenakan eks sekretaris Ferkidiansyah berstatus sebagai bacaleg.

Adapun anggota maupun pengurus SMSI Tubaba yang terdaftar sebagai bacaleg yaitu :

1. Muhammad Rozi (Partai Golkar dapil 2 nomer urut 2 kecamatan Tumijajar dan Tulang Bawang Udik)
2. Ferki Diansyah (PKB dapil 1 kecamatan Tulang Bawang Tengah nomor urut 6)
3. Sayuti (Parindo dapil 3 kecamatan Lambu Kibang, Pagar Dewa, dan Gunung Terang dan Batu Putih, nomor urut 2)
4. Ari Irawan (PDIP dapil 3 kecamatan Pagar Dewa, Lambu Kibang, Gunung Terang, Batu Putih, nomor urut 4)
5. Suwardi (PAN dapil 2 kecamatan Tumijajar dan Tulang Bawang Udik nomor urut 2)
6. Jazuli (Golkar dapil 3 kecamatan Lambu Kibang, Pagar Dewa, dan Gunung Terang nomor urut 5)
7. Jasudin (Golkar dapil 2 kecamatan Tumijajar dan Tulang Bawang Udik nomor urut 9)
8. Erduan (Hanura dapil 1 kecamatan Tulang Bawang Tengah nomor urut 1).

Sementara itu untuk pelaksana tugas (plt) sekretaris dijabat oleh Eka Putra dengan wakilnya Erwansyah. Kemudian untuk ketua tim investigasi dijabat oleh Darwis yang dipilih berdasarkan kesepakatan bersama dengan anggotanya Ahmad Terpilih, dan beberapa anggota lainnya. Sementara bendahara, dan anggota yang lainnya tidak ada perubahan.

Ketua SMSI Tubaba, Mukaddam berharap kepada seluruh penggurus dan anggota untuk dapat bekerja secara aktif dalam memaksimalkan kinerja. Dapat menghidupkan mesin organisasi, sehingga SMSI Tubaba dapat benar- benar menjadi salah satu pilar ke- 4 demokrasi. (Red)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
perihoki perihoki perihoki cakar76 anti boncos gates of olympus mahjong anti rungkad mahjong gampang menang mahjong wins maxwin pragmatic play cakar76 rtp cakar76 akurat scatter kucing emas scatter mahjong ways situs cakar76 maxwin mahjong gampang menang modal 50k gacor olympus modal receh pasti cuan mahjong pesta jackpot mahjong pgsoft candy burst pragmatic mahjong wins rtp live profit teknik tumble tinggi trik mudah jackpot game kakek zeus game mahjong scatter gates of olympus kakek zeus maxwin mahjong hitam gacor gates of olympus mahjong scatter hitam trik maxwin mahjong starlight prinncess jackpot pg soft mahjong menang lawan zeus mahjong pasti gacor mahjong luar biasa jackpot modal receh situs paling gacor wild west gold lucky neko hoki fortune ox jitu teknik starlight princess pragmatic extra juicy